Camilan

Perhatikan 6 Hal Ini Jika Ingin Berikan Makanan Selingan Untuk Anak

Di samping makanan berat/makanan inti 3x sehari, sediakan makanan ringan/camilan untuk anak. Sebab biasanya, anak cepat lapar apalagi jika ia aktif bermain ke sana-kemari. Biasakan anak untuk makan di rumah dan tidak jajan di luar. Selain berhemat, tentu alasan utama adalah kesehatan dan kebersihan makanannya. 1. Aspek Gizi Komposisi gizi tentu bergantung pada jenis atau …

Perhatikan 6 Hal Ini Jika Ingin Berikan Makanan Selingan Untuk Anak Read More »

Camilan Sehat untuk Anak 1-3 Tahun

Saat si kecil menginjak usia 1 tahun, waktu untuk camilan sehat sebaiknya menjadi bagian dari asupan anak. Pada usia ini, anak sudah bisa memakan makanan yang mengandung garam dan gula tambahan. Namun, orangtua harus bijak dalam memilih camilan mana yang tidak hanya mengenyangkan, tetapi juga bergizi untuk memenuhi kebutuhan gizi si Kecil. Sebetulnya, camilan adalah …

Camilan Sehat untuk Anak 1-3 Tahun Read More »