Islam

Hati-hati! 4 Hal Ini Akan Sia-Siakan Sedekahmu

Sedekah menjadi bagian dari hidup manusia dalam rangka membersihkan harta yang diperoleh setiap bulannya. Sebab, setiap harta yang kita miliki, terdapat juga harta orang lain. Namun, dalam bersedekah perlu sekali kita mewaspadai, jangan sampai pahala dari bersedekah kita menjadi sia-sia. Apa saja yang membuat pahala besedekah menjadi hangus? 1. Tidak ikhlas atau riya’ Riya’ yakni menampakkan …

Hati-hati! 4 Hal Ini Akan Sia-Siakan Sedekahmu Read More »

AMPUH! Sebagai Istri, 5 Peran Ini Mampu Pikat Hati Suami

Dalam hidup berumah tangga, suami dan istri punya peran, tanggung jawab, hak, dan kewajiban yang sama pada porsinya masing-masing, yakni sama-sama saling bahu-membahu menjaga keharmonisan dan kebaikan yang membawa keberkahan. Kedua pasutri wajib menjaga dan terus menumbuhkan rasa cinta di rumah agar suasana nyaman dan bahagia senantiasa tercipta sehingga dapat menahan ujian yang datang dari …

AMPUH! Sebagai Istri, 5 Peran Ini Mampu Pikat Hati Suami Read More »

Saat Idul Adha, Ajarkan 6 Hikmah Ini Kepada Anak

Biasanya, menjelang beberapa hari sebelum Idul Adha dilaksanakan, sudah banyak ditemukan di berbagai sudut jalanan di Indonesia para pedagang ternak sapi atau kambing untuk dikurbankan. Umumnya, anak-anak memaknai hari ini sangat sederhana, yakni hari di mana banyak kambing dan sapi dipotong di lapangan masjid dan kemudian dagingnya dibagikan kepada orang-orang. Sebagai orangtua sudah sepatutnya mengajarkan …

Saat Idul Adha, Ajarkan 6 Hikmah Ini Kepada Anak Read More »

Jaga Keluarga dari Harta Riba! Lakukan 6 Langkah Ini

Beragam jenis riba yang telah menjadi bagian sehari-hari dapat dengan mudah ditemukan seperti sewa rumah, kartu kredit atau bahkan sewa mobil. Riba membuat jumlah uang yang harus dibayarkan totalnya berubah-ubah tergantung dengan waktu pembayaran serta pada keadaan tertentu. “Hai orang-orang yang beriman, janganlah kamu memakan riba dengan berlipat-ganda dan bertaqwalah kamu kepada Allah supaya kamu …

Jaga Keluarga dari Harta Riba! Lakukan 6 Langkah Ini Read More »

Pastikan Harta Halal untuk Keluarga. Lakukan 4 Cara Ini

Islam meyakini bahwa apa yang masuk ke tubuh kita dan bagaimana memperolehnya, akan membawa pengaruh pada fisik dan jiwa. Terlebih, halal atau haramnya sesuatu yang kita konsumsi maupun kita kenakan, menentukan diterima atau tidaknya seluruh amal ibadah kita. Karena itulah kehalalan menjadi pertimbangan utama baik dari segi komposisi, juga dari segi cara memperolehnya. Tentu kita …

Pastikan Harta Halal untuk Keluarga. Lakukan 4 Cara Ini Read More »

Mitos atau Fakta? Perhatikan 5 Hal Seputar Kehamilan Ini

Sebagai seorang muslim yang beriman, tentu mitos tak boleh dipercaya. Sebab mitos adalah kabar yang tidak berdasarkan kajian ilmiah dan hanya berdasar pada kepercayaan turun-temurun. Mitos kesehatan saat hamil, misalnya, kadang membuat logika buyar. 1. Nanas, pisang, dan mentimun penyebab keputihan Pada saat hamil, ibu akan mengalami mood swing atau perubahan emosi yang naik turun. …

Mitos atau Fakta? Perhatikan 5 Hal Seputar Kehamilan Ini Read More »

Kenalkan 5 Mainan Ini untuk Bayi Cerdas

Memberi mainan untuk bayi dan anak telah mendapat perhatian sejak dulu. Rasulullah saw. tidak melarang anak-anak bermain, bahkan beliau seringkali turut serta bersama mereka. Dari Abdullah bin harits r.a, ia berkata, “Rasulullah saw. pernah membariskan Abdullah, Ubaidillah, dan Kutsair bin Abbas, seraya berkata, ‘Barang siapa yang dapat mengejarku, ia akan mendapat ini … dan ini. …

Kenalkan 5 Mainan Ini untuk Bayi Cerdas Read More »

Ingin Anak Perempuan Shalihah? Begini 4 Cara Mendidiknya

Mendidik anak perempuan tak sama dengan mendidik anak lelaki. Namun, sayangnya masih banyak masyarakat di sekitar kita yang menyemaratakan metode mendidik antara anak laki-laki dan perempuan. Padahal, alangkah baiknya jika kita mendidik anak sesuai dengan fitrah mereka sebagai laki-laki dan perempuan. Khususnya mendidik anak perempuan, perlu kedekatan personal yang lebih dari Ayah dan Bunda karena …

Ingin Anak Perempuan Shalihah? Begini 4 Cara Mendidiknya Read More »

6 Larangan Saat Sedang Berpuasa Ramadhan

Ketika berpuasa Ramadhan, yang perlu dilakukan selain mempersiapkan fisik dan bahan makanan di dapur, yang paling utama dan prioritas untuk dilakukan adalah persiapan ilmu. Sebab ilmu adalah dasar dari segala amal yang dilakukan. Termasuk ilmu mengenai hal-hal apa saja yang dilarang dilakukan ketika berpuasa Ramadhan. 1. Memasukkan benda ke dalam lubang atau rongga tubuh, walaupun sedikit, …

6 Larangan Saat Sedang Berpuasa Ramadhan Read More »

Lakukan 10 Ini Jika Ingin Anak Menjadi Seorang Hafiz Quran

Sungguh sebuah hal yang luar biasa balasannya bisa menjadi Hafiz Quran. Tentunya setiap orang ingin bisa mendapatkan keutamaan tersebut seperti yang telah dijelaskan Rasulullah SAW. Perjuangan yang dibangun tak lepas dari perjuangan menjadi hafiz dan menjadikan generasis selanjutnya sebagai pencinta Al Quran juga. Namun bagaimana caranya agar anak bisa menjadi Hafiz Quran : (1) Mulailah …

Lakukan 10 Ini Jika Ingin Anak Menjadi Seorang Hafiz Quran Read More »