Menyusui

Ibu WAJIB Kuasai Ini! Cara Benar Menyusui Bayi Baru Lahir

Bagi ibu baru, perlu mengetahui cara menyusui bayi baru lahir yang tepat, agar bisa melakukannya dengan nyaman dan kebutuhan ASI juga bisa tercukupi dengan baik. Namun demikian, menyusui bayi untuk pertama kali bukanlah hal mudah. Bahkan mungkin butuh perjuangan keras bagi sebagian ibu. Sehingga tak jarang, banyak ibu baru harus berkonsultasi berkali-kali ke bidan atau …

Ibu WAJIB Kuasai Ini! Cara Benar Menyusui Bayi Baru Lahir Read More »

7 Persiapan Sebelum Ibu Menyusui Memutuskan untuk Puasa

Ibu menyusui diperbolehkan berpuasa Ramadhan selama tak mengganggu kesehatan. Namun, jika puasa dapat menyebabkan ibu menyusui mengalami dehidrasi (kekurangan cairan), apalagi ibu yang menyusui eksklusif sebelum bayi berusia 6 bulan, maka lebih baik tidak puasa dan menggantinya dan/atau membayar fidyah. Oleh karena itu, lebih baik puasa dilakukan setelah bayi berusia 6 bulan dan menerima MPASI. Lalu bagaimana …

7 Persiapan Sebelum Ibu Menyusui Memutuskan untuk Puasa Read More »