Gizi & Kesehatan

Lakukan 6 Cara Ini Agar Tetap Bugar Saat Puasa

Selama 14 jam lebih berpuasa, tentu kondisi tubuh yang dirasakan setiap orang berbeda. Ada yang sehat-sehat saja, tetap bugar tanpa suplemen tambahan, ada juga yang perlu vitamin tambahan agar badan lebih bertenaga. Mengonsumsi vitamin/suplemen tambahan boleh saja dan memang baik untuk dilakukan. Namun, jangan lupakan juga untuk mengonsumsi makanan dengan nutrisi yang tepat agar kebutuhan gizi …

Lakukan 6 Cara Ini Agar Tetap Bugar Saat Puasa Read More »

Perhatikan! 6 Hal Ini Akan Membuatmu Fit Selama Puasa

Mengapa makan sahur sangat dianjurkan jika hendak berpuasa? Sebab, makan sahur memiliki banyak sekali manfaat bagi kesehatan tubuh. Selama berpuasa, tubuh kita harus dibekali nutrisi yang cukup hingga berbuka. Makan sahur baik bagi tubuh tapi juga perlu diperhatikan susunan menunya. Jangan asal makan. Nah, berikut ini adalah contoh pilihan menu makanan yang baik dan dianjurkan untuk dikonsumsi saat …

Perhatikan! 6 Hal Ini Akan Membuatmu Fit Selama Puasa Read More »

Inilah 7 Makanan Sehat untuk Menu Buka Puasa

Menjaga kesehatan di bulan puasa merupakan suatu keharusan. Tak hanya dengan berolahraga dan cukup istirahat, tetapi juga dengan memperhatikan menu saat puasa dan sahur. Pasalnya, setelah seharian berpuasa, tubuh kehilangan banyak cairan dan energi. Saat berbuka kita sebaiknya mengonsumsi makanan yang sehat dan bernutrisi. Berikut beberapa jenis makanan yang baik dikonsumsi sebagai menu buka puasa. …

Inilah 7 Makanan Sehat untuk Menu Buka Puasa Read More »

6 Panduan Penting Menjaga Kesehatan Anak

Upaya menjaga kesehatan anak wajib dibiasakan setiap hari. Mulai dari makan makanan bergizi dan mencuci tangan sebelum dan sesudah makan. Kebiasaan yang ditanamkan sejak dini akan menjadi dasar pola hidup anak hingga dewasa. Yuk, simak tips dalam menjaga kesehatan si kecil yang penting untuk Ayah/Bunda ketahui. 1. Mengonsumsi asupan bergizi Salah satu cara menjaga kesehatan anak adalah …

6 Panduan Penting Menjaga Kesehatan Anak Read More »

7 Masalah Ini Dapat Mengganggu Kesehatan Rahim

Hati-hati dengan gaya hidup jika ingin memiliki anak atau sedang melakukan program hamil. Sebab, kesehatan rahim harus dijaga dengan sangat disiplin. Rahim yang subur adalah rahim yang sehat dan terjaga dari asupan makanan tidak baik. 1. Pola makan yang tidak sehat Pola makan yang tidak sehat seperti sering mengonsumsi makanan olahan atau siap saji, atau terbiasa …

7 Masalah Ini Dapat Mengganggu Kesehatan Rahim Read More »

Perhatikan Kondisi Ini Saat Hamil, Sebelum Memutuskan Puasa

Boleh saja ibu hamil berpuasa, asal sudah memastikan kondisi kesehatannya terlebih dahulu ke dokter kandungan. Kalau tidak memungkinkan, lebih baik tidak memaksakan diri berpuasa. Sebab, dikhawatirkan dapat membahayakan janin. Maka sebaiknya para calon bunda mertimbangkan beberapa kondisi kesehatan berikut ini, sebelum memutuskan tetap menjalankan ibadah puasa. 1. Diabetes Diabetes mellitus gestational adalah jenis yang hanya …

Perhatikan Kondisi Ini Saat Hamil, Sebelum Memutuskan Puasa Read More »

Lakukan 7 Hal Ini Bila Anak Pilih-pilih Makanan

Anak tidak mau makan yang lain selain chicken nugget atau sosis? Atau, si kecil lebih suka bermain daripada makan nasi? Meski merepotkan dan kadang bikin jengkel, pilih-pilih makanan adalah fase yang wajar di masa tumbuh kembang anak. Kebiasaan ini sebenarnya bisa hilang seiring waktu, terutama jika orangtuanya mendukung. Orangtua tetap harus memastikan bahwa asupan gizinya …

Lakukan 7 Hal Ini Bila Anak Pilih-pilih Makanan Read More »

HATI_HATI! Penyebab, Gejala, dan Akibat Infeksi Bakteri Ancam Kesehatan Janin

Infeksi vagina paling banyak terjadi pada wanita usia subur. Sekitar 5% ibu hamil memiliki risiko terkena infeksi vagina akibat bakteri. Di Amerika, jumlah ibu hamil yang terkena infeksi bakteri sebanyaj 10-30% (American Pregnancy Association). Inilah penyebab utama keguguran dan kelahiran bayi prematur yang terjadi pada trimester ke-2 kehamilan. Penyebab Terjadi gangguan keseimbangan bakteri mikroflora yang …

HATI_HATI! Penyebab, Gejala, dan Akibat Infeksi Bakteri Ancam Kesehatan Janin Read More »

Ibu Menyusui, Konsumsilah 7 Makanan Sehat Ini Untuk ASI yang Berkualitas

Sebagai seorang ibu yang sedang dalam masa menyusui, sangat direkomendasikan untuk memperhatikan dan memilah makanan yang dikonsumsi setiap hari. Hal ini menjadi sangat penting karena ibu menyusui juga memberikan ASI yang merupakan makanan dan sumber gizi bagi buah hati. Asupan gizi memang harus dipenuhi seorang ibu agar mampu memberikan ASI dengan kualitas terbaik. Berikut jenis makanan yang …

Ibu Menyusui, Konsumsilah 7 Makanan Sehat Ini Untuk ASI yang Berkualitas Read More »

Camilan Sehat untuk Anak 1-3 Tahun

Saat si kecil menginjak usia 1 tahun, waktu untuk camilan sehat sebaiknya menjadi bagian dari asupan anak. Pada usia ini, anak sudah bisa memakan makanan yang mengandung garam dan gula tambahan. Namun, orangtua harus bijak dalam memilih camilan mana yang tidak hanya mengenyangkan, tetapi juga bergizi untuk memenuhi kebutuhan gizi si Kecil. Sebetulnya, camilan adalah …

Camilan Sehat untuk Anak 1-3 Tahun Read More »